Jumat, 05 Februari 2016

Perbedaan Jurusan IPA dan IPS didalam Sekolahan

Perbedaan Jurusan IPA dan IPS - sekarang ini di Indonesia mempunyai fenomena yang tidak masuk akal, kenapa? dikarenakan tak sedikit orang yang memiliki anggapan jika anak IPA merupakan murid yang top dan pintar yang ada di SMA, merupakan murid yang terpilih, paling cerdas dan juga dalam hal kreatif juga paling tinggi IQ anak IPA dibanding anak IPS yang dianggap sebagai murid buangan, bodoh, pola pikir yang bebal, pelajar santai dan juga seperti tidak punya masa depan. Dan sekarang ini mungkin bisa jadi telah menjadi suatu keyakinan bagi tiap orang padahal kedua jurusan itu bukan dibedakan seperti hal diatas. Berikut ini perbedaan jurusan IPA dan IPS didalam sekolahan.

Perbedaan Jurusan IPA dan IPS didalam Sekolahan


Perbedaan Jurusan IPA dan IPS

1. Mata Pelajaran Wajib
  • Jurusan IPA : Biologi, Kimia, Fisika
  • Jurusan IPS : Geografi, Sosiologi, Ekonomi
2. Jurusan Setelah SMA
  • Jurusan IPA : Bisa kearah IPA + dan kearah IPS -
  • Jurusan IPS : Kearah IPS +
3. Contoh Jurusan Setelah SMA
  • Jurusan IPA : MIPA, TEKNIK, KOMPUTER, FKIP
  • Jurusan IPS : FKIP, AKUNTANSI, SOSIOLOGI
4. Mata Pelajaran Matematika
  • Jurusan IPA : Lebih berat
  • Jurusan IPS : Lebih ringan
5. Tipe Siswa
  • Jurusan IPA : Butuh niat dan keseriusan
  • Jurusan IPS : Hafalan kuat
6. Sikap Siswa
  • Jurusan IPA : Analisa
  • Jurusan IPS : Santai
7. Kegiatan Siswa Jika Belajar
  • Jurusan IPA : Penuh dengan rumus dan angka
  • Jurusan IPS : Penuh dengan tulisan dan angka
Demikianlah informasi mengenai perbedaan jurusan IPA dan IPS didalam sekolahan. Untuk mendapatkan informasi lainnya mengenai perbedaan, silahkan berkunjung ke blog perbedaan sesuatu, semoga bermanfaat.

Perbedaan Jurusan IPA dan IPS didalam Sekolahan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar